Bagian 1 dari nasihat Syaikh Shalih Sindi -hafidzahullah- Dakwah kepada Tauhid adalah sebuah amalan mulia, perjuangan yang besar dan ladang pahal yang luas. Sudah sepantasnya setiap orang yang berkinginan terjun ke medan yang luar biasa ini, mempersiapkan diri dengan persiapan yang matang, agar nantinya, setiap apa yang Aku nasehatkan dengan …
Selengkapnya »Musibah Menjadi Ringan dengan Husnuzan.
Prasangka baik terhadap Allah adalah sebuah amalan hati yang sangat mulia. Ia adalah sebuah keyakinan apa yang pantas terhadap Allah Taala baik dari Nama, sifat maupun perbuatan Allah Taala. Dan juga keyakinan bahwa yang terkandung di dalamnya memiliki dampak yang begitu mulia. Seperti keyakinan bahwa Allah mengasihi hamba hambanya yang …
Selengkapnya »20 KIAT TERLEPAS DARI DOSA
20 KIAT TERLEPAS DARI DOSA ■■■■■▪5▪■■■■■ Terjauhkan dari Kebaikan & Karunia Allah Seandainya seorang yang berbuat dosa mengetahui akan banyaknya kebaikan yang akan ia lewatkan tatkala dia memutuskan berbuat dosa, maka sungguh dia akan lari dan menjauh dari dosa tersebut. Di antara bentuk luputnya ia dari kebaikan & karunia Allah …
Selengkapnya »20 KIAT TERLEPAS DARI DOSA
20 KIAT TERLEPAS DARI DOSA Kemarahan Allah & Pembalasan-Nya Ketika jiwa mulai berbisik untuk berbuat dosa, maka pemiliknya haruslah segera mengingat akan kemarahan Allah ﷻ, dikarenakan Dia sangat membenci para pelaku dosa dan maksiat, Allah ﷻ berfirman, فَلَمَّآ ءَاسَفُونَا ٱنتَقَمۡنَا مِنۡهُمۡ …… “Maka ketika mereka membuat Kami murka, Kami hukum …
Selengkapnya »Keringnya kehidupan
Terdapat sebuah atsar dalam Mushonnaf Abdur Razzaq dengan sanad jayyid dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu, beliau berkata, إذا ركب الرجل دابته، فلم يذكر اسم الله ردفه الشيطان، فقال له : تغن، فإن لم يحسن، قال له : تمنِّ. “Ketika seseorang mengendarai kendaraannya dan dia tidak berzikir di atasnya, maka …
Selengkapnya »Luasnya Ampunan Allah
SILSILAH ARBA’IN NAWAWIYYAH HADITS KE – 42 Dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu, ia berkata, saya mendengar Rasulullah ﷺ bersabda, Allah Ta’ala berfirman, “Wahai anak Adam, selagi engkau meminta dan berharap kepada-Ku, maka Aku akan mengampuni dosamu dan Aku tidak pedulikan lagi. Wahai anak Adam, walaupun dosamu sampai setinggi langit, …
Selengkapnya »Hidup di dunia hanya sebentar
HADITS KE – 40 Dari Ibnu ‘Umar radhiyallahu ‘anhuma, dia berkata, Rasulullah ﷺ memegang kedua pundak saya seraya bersabda, “Jadilah engkau di dunia seperti orang asing atau orang yang melewati suatu daerah.” Ibnu Umar berkata: “Jika kamu berada di sore hari jangan tunggu pagi hari, dan jika kamu berada di …
Selengkapnya »Penuntut Ilmu di Bulan Ramadan
Sudah seyogyanya, seorang Thalibul ilmi di dalam bulan Ramadan memperbanyak ibadahnya lebih dari apa yang dilakukan selainnya (dari orang awam). Maka, teramat salah pemikiran kebanyakan mereka yang mengatakan, “Ambil saja ilmuku, jangan pedulikan kelalaianku”. Padahal tak sepantasnya seorang Thalibul ilmi mengatakan seperti itu, mengapa? karena setiap Thalibul ilmi akan dimintai …
Selengkapnya »Sehebat itukah cintamu?
(Tentang cinta di Rabiul Awwal) Lembaran kuning itu baru saja selesai kami lahap, rangkaian kisah menakjubkan tentang mereka berhasil di bawa DR. Ra’fat Basya ke relung setiap pembacanya. Kami seakan bertemu pejuang islam kala itu, ada Abu Bakr, seorang yang jujur dalam iman dan cinta. Tak usahlah kami ceritakan di …
Selengkapnya »10 tahap menghafal yang baik dan benar
(Faedah majlis Syekh Al-‘Ushaimi) Menghafal merupakan salah satu proses penting dalam belajar. Apalah gunanya banyak tahu tanpa ada hafalan sedikitpun. Syaikh Utsaimin rahimahullah pernah berkata : “kami banyak membaca dan sedikit menghafal, namun ternyata hafalan kami lebih bermanfaat daripada apa yang kami baca”. oleh karena hal tersebut, banyak sekali pertanyaan …
Selengkapnya »